Dapatkah saya menggunakan air yang memiliki kandungan zat besi sangat tinggi untuk filter air minum?Zat besi akan disaring sebanyak 80-100% oleh filter air minum Nazava. Zat besi tidak beresiko terhadap kesehatan sehingga air aman untuk diminum setelah penyaringan. Zat besi dapat menimbulkan noda berwana kecoklatan pada filter air minum dengan konsentrasi serendah 0,01 mg/l. Hal inilah yang justru berbahaya.